Analisis Konsentrasi Siswa Terhadap Kemandirian Belajar di Kelas V SD Negeri Padaraang

Authors

  • Muazar Nur Aprian Azar Universitas Djuanda Author
  • Wiworo Retnadi Rias Hayu Universitas Djuanda Author
  • Irwan Efendi Universitas Djuanda Author

Keywords:

konsentrasi, kemandirian belajar, siswa sekolah dasar, strategi guru

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis konsentrasi siswa terhadap kemandirian belajar di kelas V SD Negeri Padaraang. Pendekatan yang digunakan adalah kualitatif dengan metode studi kasus. Teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan dokumen. Temuan penelitian menunjukan bahwa konsentrasi siswa dipengaruhi oleh faktor internal dan faktor eksternal. Faktor internal seperti semangat belajar, kebiasaan sarapan, rasa percaya diri, waktu tidur, dan tingkat kebugaran, faktor eksternal seperti penggunaan gadget, dukungan keluarga, dan metode pembelajaran. Tingkat konsentrasi belajar yang tinggi berdampak secara positif terhadap kemandirian belajar siswa. Siswa yang mampu fokus selama pembelajaran cenderung lebih aktif bertanya, mencatat, menjawab pertanyaan, serta memahami materi dengan cepat. Lingkungan belajar yang kondusif dan penerapan metode pembelajaran yang tepat turut mendorong fokus dan kemandirian siswa. Hasil penelitian ini adalah konsentrasi dan kemandirian belajar merupakan dua aspek penting yang saling berkaitan dalam menunjang keberhasilan siswa dalam proses belajar. Siswa yang mampu memusatkan perhatian secara optimal cenderung lebih mandiri dalam mengelola proses belajarnya. 

References

Adila, A., Sucipto, S., & Hilyana, F. S. (2022). Konsentrasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran IPA. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 8(4), 1261–1268. https://doi.org/10.31949/educatio.v8i4.3120

Adri, H. T., & Suwarjono, S. (2025). Analisis kebutuhan media adaptif dan strategi pembelajaran IPA dalam konteks pendidikan inklusif di sekolah dasar Kabupaten Bogor. ALACRITY: Journal of Education, 1090–1100.

Artha Margiathi, S., Lerian, O., Wulandari, R., Putri, N. D., Musyadad, V. F., Pgmi, R., & Santang, I. (2023). DAMPAK KONSENTRASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK. In Jurnal Primary Edu (JPE) (Vol. 1).

Adri, H. T., Fauziah, R. S. P., Sesrita, A., Indra, S., Monaya, N., Suherman, I., & Pengestu, R. A. (2025). Particle board from rubber woods: Concept, technology, cost analysis, and application for teaching aids in science subjects in elementary schools. Journal of Engineering Science and Technology, 20(1), 177–184.

Adri, H. T., Febrian, R., Agustina, A. D., Maryani, N., & Mukhaladun, W. (2023). Pengelolaan perpustakaan dalam meningkatkan minat baca siswa di SD Negeri 02 Tajur. Jurnal Pemberdayaan Masyarakat Nusantara, 1(4), 219–225.

Hidayat, T., & Maenomah, M. (2022). Asesmen Diagnostik: Analisis Hasil Konsentrasi Peserta Didik Dalam Pembelajaran PAI di SMP Plus Nusantara Kota Medan. Raudhah Proud To Be Professionals: Jurnal Tarbiyah Islamiyah, 7(2), 277–287.

Ilham Muhammad, & Fadli Agus Triansyah. (2023). Analisis Studi Pada Kemandirian Belajar Siswa. Khatulistiwa: Jurnal Pendidikan Dan Sosial Humaniora, 3(3), 114–126. https://doi.org/10.55606/khatulistiwa.v3i3.1869

Manap, M. (2023). PENGARUH MINAT BELAJAR DAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 3 KOTA BANJARBARU DIMODERASI OLEH MOTIVASI BELAJAR. KINDAI, 19(3), 301–319.

Mardiana, M., Wulandari, H., & Apsari, N. (2024). Konsentrasi Belajar Siswa dalam Pembelajaran Tematik Kelas V SDN 5 Nanga Nuak. JURNAL PENDIDIKAN DASAR, 12(1), 76–84. https://doi.org/10.46368/jpd.v12i1.2189

Mulyanah, S., Hayu, W. R. R., & Wati, R. (2024). Peran Guru Dalam Penggunaan Model Pembelajaran Project Based Learning Dalam Meningkatkan Kreativitas Siswa Kelas 1 Di Sdn 1 Cidadap. Edu Akommedia: Jurnal Ilmu Pendidikan, 1(2), 1–8.

Mustofa, Z., Ponorogo Imtitsal Lathiful, I., Ponorogo Zainul Muqorrobbin, I., Ponorogo Ria Tri Pangestu, I., Ponorogo Richa Lutfina Rochim, I., Ponorogo Mustofa Aji Prayitno, I., & IAIN Ponorogo, P. (2023). STRATEGI PENINGKATAN KONSENTRASI BELAJAR SISWA DALAM MEMAHAMI MATERI PEMBELAJARAN SEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM (SKI). Damhil Education Journal, 3(1). https://doi.org/10.37905/dej.v3i1.1755

Riinawati, R. (2021). Hubungan Konsentrasi Belajar Siswa terhadap Prestasi Belajar Peserta Didik pada Masa Pandemi Covid-19 di Sekolah Dasar. EDUKATIF : JURNAL ILMU PENDIDIKAN, 3(4), 2305–2312. https://doi.org/10.31004/edukatif.v3i4.886

Riyanti, Y., Wahyudi, W., & Suhartono, S. (2021). Pengaruh Kemandirian Belajar Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Sekolah Dasar. EDUKATIF : JURNAL ILMU PENDIDIKAN, 3(4), 1309–1317. https://doi.org/10.31004/edukatif.v3i4.554

Wardani, A., Abdullah, H., Hambali, I., Setyaningtyas, I., & Septiani, E. A. (2024). Upaya Guru Dalam Meningkatkan Konsentrasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam. In Jurnal Pendidikan Modern (Vol. 09).

Warsono, H., Sunu, R., & Ardiyansah, A. (2022). METODE PENGOLAHAN DATA KUALITATIF MENGGUNAKAN ATLAS.ti. Retrieved from https://doc-pak.undip.ac.id/id/eprint/14588/1/Buku%20Metode%20Pengolahan%20Data%20Atlas.pdf

Wati, S., Harna, H., Nuzrina, R., Sitoayu, L., & Dewanti, L. P. (2021). Kebiasaan sarapan, kualitas tidur, dan dukungan orangtua terhadap konsentrasi belajar selama pandemi covid 19. Ghidza: Jurnal Gizi Dan Kesehatan, 5(1), 24–35.

Zuchri Abdussamad. (2021). Buku-Metode-Penelitian-Kualitatif (SE. , M. S. Dr. Patta Rapanna, Ed.). CV. Syakir Media Press.

Downloads

Published

2025-09-30

How to Cite

Azar, M. . N. A., Hayu, W. R. R., & Efendi, I. (2025). Analisis Konsentrasi Siswa Terhadap Kemandirian Belajar di Kelas V SD Negeri Padaraang. Didaktik Global : Jurnal Ilmu Kependidikan, 2(3), 319-335. https://www.didaktikglobal.web.id/index.php/adri/article/view/62

Similar Articles

1-10 of 51

You may also start an advanced similarity search for this article.